Bismillaahir rahmaanir rahiim. Abda-u bimaa bada-allaahu bihi wa rasuulihi, innash shafaa wal-marwata min sya’aairallaahi, faman hajjal baita awi’tamara falaa junaaha ‘alaihi an yaththawwafa bihimaa waman tathawwa’a khairan fa-innallaaha syaakirun ‘aliimun.
Artinya: “Dengan nama Allah yang Maha Pengasih lagi Maha penyayang. Aku mulai dengan apa yang telah dimulai oleh Allah dan rasul-Nya. Sesungguhnya Shafa dan marwah sebagian dari syiar-syiar (tanda kebesaran0 Allah. Maka barangsiapa yang beribadah haji ke Baitullah atau pun berumrah, maka tidak ada dosa baginya mengerjakan sa’I antara keduanya. Dan barangsiapa yang mengerjakan suatu kebajikan dengan kerelaan hati, maka sesungguhnya Allah Maha Penerima kebaikan lagi Maha Mengetahui.”
No comments:
Post a Comment